Rabu, 25 Juni 2014

Cara Mudah Aktifkan Dota 2 Console



Bagi sebagian orang pasti bertanya-tanya apa keuntungan dari mengaktifkan DotA 2 Console, karena memang fitur ini tidak terdapat dalam DotA 1. Dengan DotA 2 Console kita mendapatkan akses untuk mengaktifkan beberapa fitur yang tidak ada dalam Setting, dan anehnya fitur-fitur ini akan sangatlah membantu dalam permainan DotA 2 Anda.


Apa fungsi DotA 2 Console?

Ini adalah postingan tentang fungsi DotA 2 Console :


  1. Cara bermain DotA 2 dengan AI(Bot) secara Offline (tanpa koneksi internet)
  2. Cara Menampilkan ping dan transfer data DotA 2 secara realtime
  3. Command Dota 2 Console yang Wajib Anda ketahui
  4. Cara bermain DotA 2 dengan LAN secara Offline
  5. Lihat Juga Artikel Tentang Mendapatkan Dollar/Steam Wallet GRATIS Disini : Steam Wallet
Sudah tertarik untuk aktifkan DotA 2 Console?

Untuk mengaktifkan DotA 2 Console, klik kanan game Dota 2 pada Library Steam, kemudian pilih Properties.


Pada jendela DotA 2 Properties, klik Set Launch Options.


Isikan -console kemudian klik OK.


Selamat, DotA 2 Console Anda telah aktif. Untuk menampilkan dan menghilangkannya Anda dapat menggunakan tombol " \ " pada keyboard.

Keyword: ai bot offline dota 2, command line dota 2, console dota 2, game dota 2, permainan online dota 2

0 comments:

Posting Komentar