Cara Menampilkan Box Fps Di Dota 2

Cara Menampilkan Box Fps Di Dota 2

Rabu, 25 Juni 2014

SweetFX buat dota 2

Fungsi SweetFX ini Adalah Untuk Mempercerah Dan Mempertajam Gambar cara pakai buat dota 2 simpan semua data yg ada di folder SweetFX ke Steam\SteamApps\common\dota 2 beta\bin Efek Dari SweetFX : Sebelum :  Sesudah : Bagi Yang Ingin Mendownload SweetFX Silahkan Klik Gambar Download Dibawah Ini Sumber Lihat...

Cara bermain DotA 2 dengan AI(Bot) secara Offline (tanpa koneksi internet)

Bagi teman-teman yang bermasalah dengan koneksi internet, Anda tetap bisa memainkan DotA 2 walaupun tanpa koneksi Internet. Tentunya jangan berharap bisa bermain dengan Player lain dari seluruh penjuru dunia. Kita tetap bisa bermain DotA 2 melawan AI (Practice With Bots). DotA 2 Console Untuk Trik yang satu ini Anda harus mengaktifkan DotA 2 Console terlebih dahulu. Jika belum mengaktifkannya, Anda dapat mengikuti tutorial untuk mengaktifkan DotA...

Cara Mudah Aktifkan Dota 2 Console

Bagi sebagian orang pasti bertanya-tanya apa keuntungan dari mengaktifkan DotA 2 Console, karena memang fitur ini tidak terdapat dalam DotA 1. Dengan DotA 2 Console kita mendapatkan akses untuk mengaktifkan beberapa fitur yang tidak ada dalam Setting, dan anehnya fitur-fitur ini akan sangatlah membantu dalam permainan DotA 2 Anda. Apa fungsi DotA 2 Console? Ini adalah postingan tentang fungsi DotA 2 Console : Cara bermain DotA 2 dengan AI(Bot)...

Cara Menampilkan Box Ping, Transfer Data, dan Framerate Dota 2

Ping adalah fitur yang sering sekali diakses oleh pemain Dota 2,  entah kenapa rasanya tidak afdol kalau tidak cek ping :D. Nah dengan Box Net Graph bawaan dari Dota 2,  kita bisa melihat ping, transfer data, dan fps Dota 2 kita secara  realtime (terus terupdate) tanpa harus mengetikkan -ping  setiap ingin melihat. Untuk mengaktifkan Net Graph, kita harus mengaktifkan Console terlebih dahulu.  Bagi...